PERTUMBUHAN PADA HEWAN Flipbook PDF

PERTUMBUHAN PADA HEWAN
Author:  R

48 downloads 176 Views 120KB Size

Recommend Stories


Porque. PDF Created with deskpdf PDF Writer - Trial ::
Porque tu hogar empieza desde adentro. www.avilainteriores.com PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com Avila Interi

EMPRESAS HEADHUNTERS CHILE PDF
Get Instant Access to eBook Empresas Headhunters Chile PDF at Our Huge Library EMPRESAS HEADHUNTERS CHILE PDF ==> Download: EMPRESAS HEADHUNTERS CHIL

Story Transcript

PERTUMBUHAN PADA HEWAN l.Identifikasi Perubahan Yang Terjadi Pada Hewan Perubahan yang terjadi pada ayam diawali dari telur --> anak ayam --> ayam - dewasa. Daur hidup pada ayam tidak mengalami metamorfosis. Metamorfosis adalah perubahan bentuk pada makhluk hidup dalam siklus hidupnya. Daur hidup adalah urutan pertumbuahan dan perkembangan hewan. Daur hidup hewan ada yang disebut metamorfosis dan non metamorfosis. Metamorfosis terjadi perubahan Bentuk pada setiap tahap perkembangan. Adapun non metamorfosis tidak terjadi perubahan bentuk pada tahap perkembangannya. Berikut ini contoh daur hidup hewan pada: - Kupu-kupu (metamorfosis sempurna) yaitu: Telur ---> larva ---> pupa ---> imago (dewasa). - Jangkrik (metamorfosis tidak sempurna) yaitu: Telur ---> nimfa ---> imago (dewasa). - Ayam (non metamorfosis) yaitu: Telur ---> ayam muda ---> ayam dewasa. Metamorfosis merupakan tahapan perkembangan hewan yang melibatkan perubahan fisik / bentuk tubuh mulai dari fase telur, menetas, dan sampai menjadi individu dewasa. Perubahan bentuk yang terjadi terdiri dari perubahan anatomi, morfologi, maupun fisiologis. . Metamorfosis dibagi menjadi dua yaitu: 1. Metamorfosis sempurna (Holometabola) Tahap metamorfosis sempurna (holometabola) adalah telur-larvapupa-imago. Contoh hewan yang mengalami metamorfosis sempurna adalah semut, lebah, katak, kupu-kupu, nyamuk, lalat maupun kumbang. Pelajari lebih lanjut tentang tahap yang menghasilkan larva di: brainly.co.id/tugas/17880819. 2. Metamorfosis tidak sempurna ( Hemimetabola ) Hewan tidak mengalami fase pupa atau kepompong. Tahap metamorfosis tidak sempurna (hemimetabola) adalah telur-nimfa-imago. Contoh hewan yang mengalami metamorfosis tidak sempurna adalah jangkrik, capung, kecoak, belalang, kepik maupun rayap/laron. Pelajari lebih lanjut tentang metamorfosis di: brainly.co.id/tugas/26427070.

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 MYDOKUMENT.COM - All rights reserved.